SUJUD SYUKUR

 

Sujud (Sumber: Pwmu)

Sujud syukur adalah sujud yang dilakukan saat:

1.    Mendapatkan nikmat dan karunia dari Alloh Swt.

2.    Mendapatkan kabar gembira atau berita yang menyenangkan.

3.    Terhindar atau selamat dari bahaya (musibah).

Doa Sujud Syukur :

رَبِّ أَوۡزِعۡنِىٓ أَنۡ أَشۡكُرَ نِعۡمَتَكَ ٱلَّتِىٓ أَنۡعَمۡتَ عَلَىَّ وَعَلَىٰ وَٲلِدَىَّ وَأَنۡ أَعۡمَلَ صَـٰلِحً۬ا تَرۡضَٮٰهُ وَأَدۡخِلۡنِى بِرَحۡمَتِكَ فِى عِبَادِكَ ٱلصَّـٰلِحِينَ

“Ya Tuhanku, anugerahkanlah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada kedua orang tuaku dan agar aku mengerjakan kebajikan yang Engkau ridai; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang saleh.”

0 Komentar

Chat